Indonesia NLP Society > Article >

Puasa: Sebuah Disosiasi

Oleh: Teddi Prasetya Yuliawan Tak terasa, sudah separuh Ramadhan terlalui. Sungguh hati bercampur rasa, antara cemas dan harap. Cemas, akankah diri ini termasuk yang semata mendapat lapar dan dahaga. Harap, semoga segala kekurangan digenapkan sempurna sebab kemurahanNya. Sementara harap dan cemas menyatu, terngiang suara para guru yang mengajarkan bahwa makna puasa adalah menahan. Secara fisik,…

Mari Terus Meluruskan Niat

Oleh: Teddi Prasetya Yuliawan Setiap amal itu tergantung pada niatnya. Demikian ajaran agama menelusup dalam diri saya, yang juga begitu sering saya dengar dari banyak orang. Saya lansir, ia merupakan salah satu ajaran yang paling populer di kalangan orang awam. Meskipun, saya pun yakin bahwa makna aslinya banyak yang belum dipahami secara tepat.

Agenda Spiritual NLP

Oleh: Teddi Prasetya Yuliawan Saya memulai pengembangan Spiritual NLP dengan alasan yang amat sederhana. Sebuah alasan yang berangkat dari keawaman saya mengenai ranah spiritual dan agama. Ya, saya bukanlah seorang ustadz, apalagi ahli agama. Saya adalah praktisi psikologi. Sementara itu, jauh di atas profesi saya, saya adalah seorang Muslim, yang menikmati keislaman saya. Nah, dalam…

Spiritual NLP

Oleh: Teddi Prasetya Yuliawan Wah, apa nih? Ya, Spiritual NLP. Maksudku, apa lagi nih? Memangnya NLP kurang, kok musti dispiritualkan? Begitulah. Wah, bukannya NLP itu sudah komplit? Kurang apa lagi? Beneran pengen tahu?

NLP Dalam Hidup Saya

Oleh: Teddi Prasetya Yuliawan Sudah hampir 5 tahun sejak pertama kali saya mengenal NLP. Sebuah masa yang pendek jika dilihat dari angkanya, sekaligus panjang saat dirunut tiap detik yang ada di dalamnya. Betapa tidak? Begitu banyak hal—hal-hal yang belum pernah terpikir oleh saya sebelumnya—terjadi ketika saya belajar dan mempraktikkan NLP secara serius. Wah, kok kayaknya…

NLP Untuk Menikmati Hari Ini

“Yesterday is history. Tomorrow is mystery. Today is a gift, that’s why we call it PRESENT.” Demikian kalimat terkenal yang tentu Anda tahu kalau sudah pernah nonton film Kung Fu Panda. Nasihat bijak nan berharga itu dituturkan oleh Guru Oogway kepada Po yang begitu gelisah menjalani latihannya untuk menjadi seorang Pendekar Naga. Film yang “NLP…

Mengapa Mesti Membaca Doa?

Menjelang puasa, nuansa ruhani dan spiritual semakin mengelilingi kehidupan saya. Bulan magis ini memang luar biasa. Disebut sebagai bulan kemarau, agar orang tidak silau dengan kemudahan, dan menarik makna dari ‘kesulitan’. Baru saja saya selesai mengisi kelas 2 hari tentang aplikasi NLP di bidang rekruitmen, saya pun mendapatkan ilmu baru. Bermula dari kebiasaan saya untuk…

Dan Perjalanan Pun Dimulai…

Wow, tidak terasa ya, sedikit lagi lebaran. So, how’s your Ramadhan? Alhamdulillah, saya bisa memenuhi salah satu target saya untuk bisa hidup lebih sehat. Turun berat badan 4 kg hanya dengan puasa, tanpa obat pelangsing. Kembali ke laptop (ups, pinjem ya Mas Tukul). Jika di awal bulan puasa lalu kita sudah merumuskan apa yang kita…

Puasa Sebagai Meta Position

Menjalani puasa sejak kecil hingga saat ini, hal yang paling sering saya dengar tentang makna puasa adalah menahan. Ya, menahan, mulai dari lapar, haus, dan juga hawa nafsu. Dari menahan, pemaknaan pun berlanjut menjadi pengibaratan diri manusia layaknya mesin yang perlu perawatan. Maka puasa adalah metode untuk men-service diri baik secara fisik, psikis, maupun spiritual…

Dan Ketika Ramadhan Berakhir…

Tepat ketika saya sedang menulis artikel ini, salah seorang member milis kita mengirimkan pesan lewat Google Talk: Pak, tulis tips agar tetap fit selama puasa donk. Sip, jodoh nih, pikir saya. Kebetulan memang belum ada judulnya, seketika itu juga judul di atas terbersit dalam pikiran saya. Loh, baru mulai puasa kok sudah berpikir selesai?