Belajar NLP Online (BNO) adalah e-course NLP dasar yang dirancang khusus untuk pemula atau orang yang sama sekali awam dengan NLP.
Belajar NLP Online (BNO) adalah e-course NLP dasar yang dirancang khusus untuk pemula atau orang yang sama sekali awam dengan NLP.
Belajar NLP Online membawa anda untuk memahami dasar-dasar Neuro-Linguistic Programming dengan materi-materi yang langsung dapat dipraktekkan dalam kehidupan sehari-hari.
Fasilitas
Fasilitas yang didapat mencakup 15 materi video, 5 ebook, dan 5 latihan mandiri homeplay yang akan membantu anda langsung mempraktekkan NLP.
Materi yang akan dipelajari pada BNO.
Materi pengenalan NLP dan bagaimana NLP dapat memberikan manfaat pada kehidupan sehari-hari.
Pahami bagaimana pengalaman, pikiran, dan perasaan mempengaruhi perilaku, aksi, dan pengambilan keputusan anda sehari-hari.
Memahami struktur perubahan diri dan kehidupan anda dengan NLP Change Model.
Tujuan yang jelas membantu anda mencapainya. Well Form Outcome adalah materi yang akan membantu anda membuat tujuan/target yang baik.
Ingin sekali mencapai sesuatu namun tidak kunjung dikerjakan? Neuro Logical Level akan membantu anda memahami fenomena ini dan memberikan solusi padanya.
Bagian dari menjadi pribadi yang excellent adalah kemampuan komunikasi efektif.