Indonesia NLP Society (INLPS) adalah komunitas pembelajar Neuro-Linguistic Programming (NLP) yang belajar dan berlatih bersama untuk mengembangkan keilmuan yang mendukung pertumbuhan setiap insan Indonesia.
Didirikan pada tahun 2007, saat ini INLPS sudah memiliki sejumlah chapter diantaranya Jakarta, Bandung, Yogyakarta, dan Makassar.
Belajar dan berlatih bersama untuk mengembangkan keilmuan yang mendukung pertumbuhan setiap insan Indonesia.